15 Desember 2010

Pertemuan #2 Shohibul Kurban Sapi

Hari Rabu, 15 Desember 2010 pukul 20.00 WIB diadakan pertemuan kedua kelompok shohibul kurban sapi. Pertemuan dilaksanakan di rumah bpk. Kardiono.

Hasil pertemuan :
  1. Sudah ada 13 orang yang sanggup untuk menjadi shohibul kurban sapi untuk Idul Adha 1432 H atau tahun 2011.
  2. Untuk sementara kelompok satu : Bpk. Kardiono, bpk. Sugiyono, bpk. Sudiro, bpk. Heru Sudjanto, bpk. Mardiyanto, bpk. Abdul Rokhimin, bpk. Sudiro
  3. Kelompok dua : Bpk. Eko Sudaryanto, bpk. Ismiadi, bpk. Nahrowi, bpk. Mardiyo dan dua orang lagi dari Dolikan. Kekurangan satu orang akan dicarikan bpk. Kardiono
  4. Disepakati untuk iuran tiap bulannya sebesar Rp. 120.000,- dimulai bulan Januari 2011.
Hadir pada pertemuan malam itu : Bpk. Nahrowi, bpk. Sudiro, bpk. Abdul Rokhimin, Bpk. Eko Sudaryanto, bpk. Ismiadi, bpk. Heru Sudjanto, bpk. Mardiyanto dan bpk. Kardiono.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar